PEMBERIAN MINYAK ZAITUN UNTUK MENGURANGI MASALAH KERUSAKAN INTEGRITAS KULIT PADA An.A DENGAN THALASEMIA

Authors

  • Nada Salim As Syadza Universitas Harapan Bangsa
  • Murniati Murniati Universitas Harapan Bangsa

DOI:

https://doi.org/10.52646/snj.v5i1,%20Februari.149

Keywords:

Thalasemia, Terapi Minyak Zaitun, Integritas Kulit

Abstract

Pasien Talasemia kebanyakan memiliki keluhan sama yaitu kulit kering sampai menimbulkan manifestasi klinis yang ada sehingga muncul masalah dan salah satu masalah tersebut adalah Gangguan integritas kulit. Tujuan karya tulis ilmiah ini adalah untuk mengetahui pengaruh terapi Minyak Zaitun dalam mengatasi masalah gangguan integritas kulit. Gangguan integritas kulit. Metode yang digunakan dalam karya ilmiah ini adalah menggunakan koleksi data melalui obervasi dan wawancara terhadap pasien dan keluarga pasien. Proses asuhan keperawatan dilakukan selama 2 hari mulai tanggal 08 Maret 2022 sampai dengan 09 Maret 2022.  Minyak Zaitun memiliki kelembaban yang baik untuk kulit yang mengandung 24% lemak jenuh, omega 6 mengandung asam lemak omega 3 dan oleat yang membantu tubuh dalam mengurangi pradangan. Mengoleskan minyak zaitun terhadap kerusakan integritas kulit setiap 3 kali sehari dapat membantu memperbaiki keadaan kulit. Hasil penelitian tentang khasiat oleat menjelaskan bahwa oleat memberikan efek memberikan kelembaban dan perbaikan terhadap kult, dalam hal ini merupakan tindakan untuk membuat kulit menjadi tetap lembab, terapi minyak zaitun terbukti berpengaruh untuk mengatasi diagnosis gangguan integritas kulit.

Kata kunci; Thalasemia, Terapi Minyak Zaitun, Integritas Kulit

Downloads

Download data is not yet available.

References

Adini, S., Indriani, N., & Februanti, S. (2021). Hubungan Dukungan Keluarga Dengan Kepatuhan Minum Obat Kelasi Besi Pada Anak Thalasemia. Jurnal Asuhan Ibu Dan Anak, 6(2), 51–56. https://doi.org/10.33867/jaia.v6i2.252

Adyanti, H. E., Ulfa, A. F., & Kurniawati, K. (2020). Asuhan Keperawatan Pada Anak Dengan Thalasemia Di Paviliun Seruni Rsud Jombang : Studi Literature. Jurnal EDUNursing, 4(1), 17–23. https://test.journal.unipdu.ac.id/index.php/edunursing/article/view/2336

Ali, H. M., Muhyi, A., & Riastiti, Y. (2021). Hubungan Usia, Kadar Hemoglobin Pretransfusi dan Lama Sakit terhadap Kualitas Hidup Anak Talasemia di Samarinda. Jurnal Sains Dan Kesehatan, 3(4), 441–447. https://doi.org/10.25026/jsk.v3i4.368

Anastasia, D. (2021). Potensi Penggunaan Minyak Zaitun (Olive Oil) sebagai pelembab. Program St.

Anisawati, L. D. (2017). Dukungan Orang Tua dengan Kualitas Hidup Anak Penderita Thalasemia. Diss. STIKES Insan Cendekia Medika Jombang, 38–40.

Apriliani Salamatuss’diyah. (2020). Karakeristik Pada Pasien Dengan Thalasemia Yang Dirawat di Rumah Sakit.

Notoatmodjo, S. (2012). Promosi Kesehatan & teori aplikasi. Rieka Cipta.

Salsabila, N., Rukmi, R., Perdani, W., Ayu, N., & Irawati, V. (2019). Nutrisi Pasien Thalassemia (Nutrition for Thalassemia Patients). Jurnal Majority, 8(1), 178–182.

Sausan, N. R. (2020). Kti Nur Rachmi Sausan.

Sugiyono. (2017). MetodePenelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet.

Suryono, Christianto, N., & Ratna, H. (2020). Nurser’s Perspective On Indonesian Nursing Diagnosis Standards : Analysis Study Of Nurses Competence In Documenting Nursing Diagnoses. Solid State Technology.

Downloads

Published

2022-07-05

How to Cite

As Syadza, N. S., & Murniati, M. (2022). PEMBERIAN MINYAK ZAITUN UNTUK MENGURANGI MASALAH KERUSAKAN INTEGRITAS KULIT PADA An.A DENGAN THALASEMIA . Sentani Nursing Journal, 5(1), 16–20. https://doi.org/10.52646/snj.v5i1, Februari.149

Issue

Section

Articles